Archives April 2023

Karena 3 Fungsi Ini CAE Banyak Dibutuhkan Industri

Solo, ATMI BizDEC – CAE (Computer Aided Engineering) merupakan salah satu software rekayasa produk yang banyak dibutuhkan industri dalam proses product development.

Seringkali industri membutuhkan biaya yang tidak sedikit dalam tahap perancangan desain hingga prototyping dan pengujian. Terutama jika desain kurang stabil (product stress) sehingga membutuhkan penambahan material. Seperti apa fitur dan fungsi dalam CAE untuk mengatasinya?

Read More

Pendampingan SMK Leonardo Klaten Bersama Politeknik ATMI Surakarta

Solo, ATMI BizDEC – Program pendampingan bagi SMK merupakan salah satu wujud nyata ATMI dalam mendukung terwujudnya pembelajaran yang bermakna melalui implementasi teaching factory yang tepat. 

SMK Leonardo Klaten menjadi salah satu SMK yang terus menjalin pendampingan bersama PT ATMI BizDEC dan Politeknik ATMI Surakarta dengan berbagai agenda kerjasama.

Read More

Peningkatan Kompetensi Teknis Dosen Akademi Komunitas Industri Manufaktur Bantaeng melalui Pelatihan Universal Tool Grinding

Solo, ATMI BizDEC – Peningkatan kompetensi dosen merupakan salah satu poin yang mendukung implementasi Teaching Factory. Sebagai salah satu pendidikan tinggi di bawah Kementerian Perindustrian, Akademi Komunitas Industri Manufaktur (AKOM) Bantaeng giat melakukan pelatihan berbasis industri demi mewujudkan dosen dan tenaga pendidik yang terampil untuk menjembatani link and match antara industri dengan institusi pendidikan. 

Read More