ATMI BizDEC – Pembelajaran berbasis projek atau juga dikenal project based learning memberikan keunggulan dalam pelaksanaan pembelajaran pada sekolah vokasi. Melalui implementasi yang tepat, model project based learning (PBL) memiliki dampak positif dalam membentuk inovasi dan kreatifitas peserta didik. Seperti halnya yang dilakukan oleh kedua mahasiswa Politeknik ATMI Surakarta dengan membuat tempat sampah pintar yang diberi nama Smart Bins sebagai inovasi pengelolaan sampah di masyarakat.
ATMI BizDEC – Pada program pendampingan SMK Pusat Keunggulan 2022, SMK N 2 Wonogiri menjadi salah satu sekolah dampingan PT ATMI BizDEC. Pada beberapa agenda yang terlaksana salah satunya yaitu Workshop Pelaksanaan Pembelajaran Berbasis Project Real Dunia Industri.